Kamis, 09 Juni 2011
tv Sharp dengan type 51V20MS
Job untuk hari ini adalah tv Sharp dengan type 51V20MS.Tv mempunyai gejala kalau di hidupkan sekitar beberapa menit kemudian mati total.Lampu led standby tidak menyala sama sekali.Hal ini menandakan bahwa rangkaian swtching (smps) tidak bekerja setelah panas.Perlu di ketahui power suply menggunakan Ic STR W6753.Seperti kasus sebelumnya STR w6753 sering sekali mengalami kerusakkan seperti itu yakni mau hidup sebentar selanjutnya mati total power supply tidak bekerja.STR di ganti dengan yang baru sudah pasti tv normal kembali.Akan tetapi gimana seandainya kita nyari-nyari STR kemana-mana tidak ketemu juga,Gunakan saja Astello swtching modul universal djamin tv normal kembali dan juga awet
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar